Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

Keluarga Besar Polsek Pakuhaji Buka Puasa Bersama Tokoh Masyarakat

Rabu, Mei 29, 2019 | 22:27 WIB Last Updated 2021-09-18T16:02:47Z
Keluarga Besar Polsek Pakuhaji Buka Puasa Bersama Tokoh Masyarakat

PAKUHAJI - Keluarga besar jajaran Polsek Pakuhaji Kabupaten Tangerang menggelar kegiatan Buka Puasa Bersama dengan dihadiri para tokoh masyarakat Pakuhaji di Rumah Makan Pemancingan Berkah Jaya Desa Kohod pada Rabu 29 Mei 2019.

Dalam giat tersebut Kapolsek  Pakuhaji AKP Suyatno SH menyampaikan rasa terima kasih kepada semua yang hadir dalam giat buka puasa.

Kapolsek berharap, Agar ditingkatkan rasa kebersamaan sesama keluarga besar Polsek Pakuhaji sehingga dalam  bertugaspun dapat kompak.

Keluarga Besar Polsek Pakuhaji Buka Puasa Bersama Tokoh Masyarakat

Selain itu, agar saling mengingatkan kepada sesama anggota Polsek Pakuhaji agar tidak terjadi pelanggaran sekecil apapun yang dapat mencoreng institusi .

Tingkatkan semangat kerja dalam menciptakan  situasi keamanan yang kondusif,"harap Kapolsek.
(Jamal) 
×
Berita Terbaru Update